Kelebihan dan Kekurangan IM3

Monday, October 4th, 2010

Banyak sekali macam-macang developer cellular mengeluarkan produknya baik GSM dan CDMA. Hal ini diakibatkan oleh banyaknya minat konsumen dengan suatu telepon genggam.Seperti yang dapat kita lihat pada sekitar kita, hampir dari semua umat di negri ini baik dari kalangan atas sampai bawah masing-masing mempunyai telepon genggam yang sangat berguna bagi masing-masing pihak dan berbagai macam pula  SIM card yang digunakan mereka.

Pada penulisan ini saya akan berbagi suatu kelebihan dan kekurangan dari suatu developer cellular. Sebagai contoh saya memilih kepada “IM3”. IM3 adalah adik dari suatu developer cellular juga yaitu “Mentari” yang pada dasarnya masih satu naungan dalam INDOSAT. Banyak sekali peminatnya dibandingkan dengan kakaknya (“mentari”). Pasaran Produk ini bertargetkan anak-anak remaja seperti: anak sekolah,mahasisawa,dsb.

Kelebiahn SIM card ini adalah terletak kepada layanan bonus dan berbagai fasilitas lainnnya. Sebagai contoh seperti : bila kita menggunaka SMS(Short Messages Service) sebanyak 10 buah pengiriman sms tersebut maka kita akan mendapat bonus untuk 10 sms berikutnya dengan harga Rp 0,1. Sedangkan untuk pengiian pulsa sebanya Rp 5000,- kita dapat bonus telepon selama 10 menit. Kemudian untuk pemakai telepon sebesar Rp 2.500,- dalam satu hari kita mendapat bonus telpon gratis sesame anggota ceesan kita. JUga dengan mempunyai pulsa sebesar Rp 1000,- kita dapat menggunakan internet dari handphone selama satu hari.

Sedangakn untuk kekuranganya terletak pada ketidak konsistenya sinyal yang sering turun sehingga menyebabkan card tersebut error untuk sementara dan juga bila kita melkukan interaksi menggunakan HP dengan berisi kartu tersebut seperti melakukan telepon ke seseorang dalam arti kita sebagai transmitter, maka selama kurang lebih 10 menit akan telpon yang kita gunakan   terputus.

Leave a comment